advertisements
Kali ini, pengen cerita tentang tunggangan ku sendiri,
karena kemaren-kemaren sering di tanyain, : " ini pasang disc brake, tapi koq master rem belakang nya ga keliatan ?"
Nah, dari pada nanti terlalu sering di tanyai dengan pertanyaan seperti ini,
ya sudah, sekalian aja di tampilkan posisi master rem nya.
tentu dengan pemasangan footstep underbone (kalau kata orang-orang sih)
nah, masalah nya...
untuk footstep khusus jupiter Z, dengan dudukan master rem belakang belum tersedia di pasaran, alhasil musti pinter-pinter cari part dan cara agar bisa menempatkan footpeg dengan dudukan master rem belakang dengan baik.
Agar bisa bekerja dengan sempurna menghentikan putaran roda belakang.
berikut adalah footstep pilihan , yang harganya tidak terlalu mahal, namun lengkap dengan dudukan master rem balakang dan stick penghubung ke as persneling adjustable.
iyupp, pilihan jatuh ke merk Fastbike untuk Vixion .
karena kemaren-kemaren sering di tanyain, : " ini pasang disc brake, tapi koq master rem belakang nya ga keliatan ?"
Nah, dari pada nanti terlalu sering di tanyai dengan pertanyaan seperti ini,
ya sudah, sekalian aja di tampilkan posisi master rem nya.
tentu dengan pemasangan footstep underbone (kalau kata orang-orang sih)
nah, masalah nya...
untuk footstep khusus jupiter Z, dengan dudukan master rem belakang belum tersedia di pasaran, alhasil musti pinter-pinter cari part dan cara agar bisa menempatkan footpeg dengan dudukan master rem belakang dengan baik.
Agar bisa bekerja dengan sempurna menghentikan putaran roda belakang.
berikut adalah footstep pilihan , yang harganya tidak terlalu mahal, namun lengkap dengan dudukan master rem balakang dan stick penghubung ke as persneling adjustable.
iyupp, pilihan jatuh ke merk Fastbike untuk Vixion .
Footpeg vixion merk fastbike |
agar bisa bekerja sempurna, sekaligus pas posisi nya dengan ergonomi badan ku yang tidak terlalu tinggi.
intinya, biar ga cepet pegel pas kita naiki, baik untuk jarak dekat, maupun jarak jauh.
cuma part bagian tengah dan sayap yang di pakai |
namun, sebelum ku rangkai, ku pastikan dulu baut-baut nya, terbuat dari stainless atau cuma di lapis chrome.
ternyata, karena harganya yang tak terlalu mahal, perkiraan ku benar.
bahwa baut-baut bawaan footpeg nya cuma di lapis chrome.
biar nanti ga ada 2kali kerja ; sekalian aja ku belanja kan baut-baut stainless nya.
lumayan juga sih harga nya. sekitar 40rb rupiah baut-baut yang di perlukan untuk satukan part-part footpeg ini.
berbagai macam ukuran tentunya.
baik berukuran M6 maupun M8, bahkan baut countersink M5 pun kita butuhkan 4pcs untuk mengikat bagian sayap / dudukan master rem nya.
seting posisi master rem belakang dan posisi footstep kanan |
tinggal di marking dan di bor, serta di tap M8.
agar kuat, boleh juga di tambahi Mur M8 untuk counter lock di belakang plat strip ini.
agar baut pengikat nya tidak mudah kendor dan lepas.
coak body plastik biar tertutup rapi...why not |
left side view |
Selanjut nya, setelah terpasang rapi dan pas dengan ergonomi badan ku.
proses coak body plastik lah yang harus di lakukan, agar body masih tertutup rapi, dan terkesan standard.jadi, walaupun menggunakan footstep underbone, tampilan tetap diusahakan standard
Oh'iya, hampir aja kelupaan.
tuas penghubung dari as persneling ,kalau memakai bawaan dari footpeg set yang kita beli, akan sangat menyulitkan pada saat pemasangan, karena mentok ke bak magnet nya.
solusinya, dari pedal persneling bawaan motor yang sudah tak terpakai, di potong dan di bentuk lagi.
panjang nya 50-60mm dari center as persneling nya, kemudian di rapikan dan di lubangi diameter 6mm, untuk penghubung stick persneling nya ke footstep underbone.
ikat kembali dengan baut M6 stainless dan mur self lock bawaan paket pembelian.
selesai, iya..
tinggal rapikan dan mandikan si babyblue aja.
right side view gelap-gelapan |
masih nanyain bonus ??
oke deh, kita kasi...
lahh...kenapa si eneng ikut gelap-gelapan yakk ?? |
advertisements
0 komentar:
Posting Komentar